Sejarah Bangsa Rum Dan Benarkah Negara Rusia Adalah Bangsa Rum?
sejarah bangsa room dan Benarkah negara rusia adalah bangsa room untuk mengetahui jawaban tadi simak videonya sampai habis agar tidak ada informasi yang terlewat [Musik] bismillah hirohmanirohim Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh sahabat beriman yang dirahmati Allah ruh menjadi salah satu surah dalam Alquran yang mengacu bagi kekaisaran Romawi Pada masa itu sekitar 14 abad yang lalu Pada masa itu terdapat dua negara adidaya yang saling bersaing di kawasan Timur Tengah di bagian barat ada kekaisaran Romawi dan di timur ada bangsa Persia umat Islam yang lebih berpihak pada kekaisaran Romawi pun ikut
bersukacita saat bangsa Romawi memenangkan pertempuran atas bangsa Persia dalam sebuah hadits Rasulullah SAW bersabda kalian akan berdamai dengan kaum room dalam keadaan aman kemudian kalian dan mereka akan memerangi suatu musuh dan kalian akan mendapatkan kemenangan serta harta rampasan perang dengan Selamat hari Ahmad Abu Daud dan Ibnu Majah Siapa itu bangsa room yang sebenarnya dan Benarkah negara rusia adalah bangsa rom yang sering dijadikan perdebatan menurut Alquran surah arrum ayat 2 hingga 4 bangsarum adalah bangsa Romawi di negeri yang terdekat dan mereka sesudah dikalahkan itu akan menang dalam beberapa tahun lagi bagi Allah lah urusan sebelum dan sesudah mereka menang dan di hari kemenangan bangsa Romawi itu bergembiralah orang-orang yang beriman sudah sangat jelas bahwa Alquran Menyebutkan bangsa room sebagai bangsa Romawi yang pada masa itu
merupakan salah satu bangsa terbesar yang berada di kawasan Timur Tengah selain Persia Lalu seperti apa bangsa Romawi Pada masa itu kekaisaran Romawi tumbuh dari Republik Romawi yang didirikan pada tahun 59 sebelum masehi namun sebelum menjadi kerajaan yang besar Romawi adalah sebuah negara republik Julius Caesar yang saat itu merupakan pemimpin militer dan politisi Romawi mengambil langkah dan mengubah Republik Romawi menjadi kerajaan Caesar menetapkan dirinya sebagai diktator Roma tetapi ia dibunuh pada tahun 44 sebelum masehi Dia kemudian digantikan oleh Mark Antoni dan Oktavianus namun keduanya terlibat dalam perang saudara Anthony dikalahkan dan bunuh diri pada tahun 30 sebelum Masehi 3 tahun kemudian Oktavianus menjadikan dirinya Kaisar Roma mengubah negara tersebut menjadi monarki absolut pada tahun 27 sebelum masehi octavianus menyatakan dirinya sebagai Kaisar Roma
pertama dan mengubah Republik Romawi menjadi sebuah kerajaan dia juga berganti nama menjadi augustus pusat kekaisaran Romawi terletak di Italia tetapi wilayahnya mencakup seluruh wilayah Mediterania serta beberapa wilayah yang berdekatan di eropa dan asia tidak ada yang bisa memastikan Berapa populasi kekaisaran Roma pada saat itu tetapi jumlahnya diyakini mencapai 60 juta jiwa kekaisaran terus berkembang setelah kematian augustus pada tahun 14 Masehi dan mencapai puncak tertingginya pada tahun 117 masehi pada masa pemerintahan kerajaan pada abad ke-4 masehi kekaisaran Romawi dipecah menjadi dua bagian dan diperintah oleh dua raja wilayah bagian timur yang berbahasa Yunani diperintah dari kota Konstantinopel di Turki modern perpecahan ini juga memainkan peran dalam runtuhnya kekaisaran Romawi barat sementara kekaisaran Romawi Timur bertahan sebagai kekaisaran Bizantium hingga 1453 masehi kekaisaran Bizantium berlangsung dari tahun 395 masehi hingga jatuhnya
Kota Konstantinopel pada tahun 1453 masehi pada puncaknya kekaisaran Bizantium menguasai seluruh wilayah Mediterania Timur termasuk Mesir Yunani Turki dan Suriah selama abad pertengahan awal kekaisaran Bizantium adalah negara paling canggih dan kuat di Eropa kekaisaran Romawi mungkin menjadi salah satu bangsa yang paling berpengaruh dalam sejarah hukum arsitektur teknik dan sastra Romawi berpengaruh besar pada semua generasi dalam peradaban Eropa selain itu bahasa resmi yang digunakan bangsa Romawi merupakan bahasa Latin yang menjadi induk dari beberapa bahasa di Eropa seperti bahasa Spanyol Portugis Perancis dan Italia kini yang mungkin jadi pertanyaan banyak orang adalah Apakah Rusia masuk dalam kekaisaran Romawi diikuti dari tadi Rusia terletak jauh di timur laut kekaisaran Romawi artinya Rusia tidak termasuk dalam kekaisaran Romawi meski diketahui beberapa bagian Rusia modern sangat dekat dengan perbatasan timur laut yang masuk kawasan kekaisaran Romawi Selain itu beberapa wilayah Uni Soviet pun meluas ke bekas wilayah Romawi demikian informasi yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat untuk kita semua amin ya robbal alamin
Posting Komentar untuk "Sejarah Bangsa Rum Dan Benarkah Negara Rusia Adalah Bangsa Rum?"