Azab Mengerikan Yang Diberikan Kepada Kaum Madyan | Kisah Nabi Syuaib
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh sahabat beriman yang dirahmati Allah semua nabi dan rasul dalam agama Islam diutus oleh Allah untuk berdakwah kepada suatu kaum agar mereka kembali menyembahnya tak terkecuali dengan Nabi Syu'aib kisah Nabi Syuaib saat berusaha berdakwah kepada kaum madyan pun terekam dalam Alquran Nabi Syu'aib adalah cicit dari Nabi Ibrahim umat muslim harus percaya dan meyakini bahwa Allah mengutus Syuaib untuk menjadi seorang nabi untuk penduduk kaum madyan kaum madyan ini tinggal di wilayah yang kini dikenal sebagai Suriah di dekat pinggiran negeri
Syam di dalam kisahnya kaum madyan ini dikenal dengan sifat curang mereka dalam melakukan jual beli barang alias tidak jujur Mereka pun menolak ajakan bertaubat dari Nabi Syu'aib sehingga mereka pada akhirnya mendapatkan azab dari Allah dalam kisah Nabi Syu'aib tempat tinggal kaum madyan ini sangat dikenal dengan dengan kehidupan berdagang dan juga bercocok tanam Hal ini dikarenakan Allah telah memberikan kondisi tanah yang subur sehingga mudah ditanami berbagai macam jenis tumbuhan namun sebagian besar kaum madyan lupa bahwa semua pemberian ini datangnya dari Allah sehingga mereka kerap tidak bersyukur atas kenikmatan yang telah diberikan olehnya bahkan kaum madyan juga terdiri dari orang-orang kafir yang tidak mengenal Allah dan lebih memilih untuk menyembah pohon dan pohon tersebut mereka kelilingi sifat dan perilaku yang dimiliki oleh kaum madyan juga sangat jauh dari kebaikan seperti
selalu bertingkah buruk keji hingga sering merugikan orang lain tetapi menguntungkan diri sendiri kecurangan yang dilakukan oleh kaum madyan biasanya dilakukan oleh para penipu yang sudah dibutakan oleh kekayaan akibatnya para penipu itu seringkali menimbang suatu barang dengan berat yang tidak sesuai hal seperti ini jelas sangat merugikan para petani dan pedagang-pedagang kecil yang ada di negeri madyan namun disisi lain para pedagang besar dan penipu di negeri madian sangat diuntungkan dengan perbuatan buruk dan tidak terpuji itu oleh karena itu penduduk madian yang miskin akan bertambah miskin dan penduduk madian yang kaya akan bertambah kaya mereka yang melakukan kecurangan ketika menimbang satu barang maka timbangannya akan diganjal dengan batu sehingga pembeli merasa bahwa berat barang yang dibeli sudah sesuai akibatnya keuntungan pedagang pasar akan bertambah menjadi dua kali lipat setelah melakukan perbuatan tidak terpuji itu Allah yang melihat kaum madyan semakin hari semakin memburuk kemudian mengutus Nabi Syu'aib kepada kaum madyan Allah mengutus nabi syuwaib dengan membawa suatu
ajaran agama yang benar yang berasal dari Allah selain itu nabi syuwaib juga dipercaya untuk mengubah jalan Kaum madyan yang tadinya berjalan di jalan yang buruk dan gelap agar kembali ke jalan yang baik dan benar setelah diutus menjadi nabi oleh Allah Nabi Syuaib mulai mengajak penduduk di negeri madyan untuk meninggalkan perbuatan-perbuatan buruk yang merugikan orang lain dan hanya menguntungkan diri sendiri Selain itu Nabi Syu'aib juga mengajak penduduk madian tidak menyembah pohon lagi dan mengajak mereka untuk menyembah Allah dan melakukan ibadah salat kepada Allah serta percaya bahwa semua yang ada di muka bumi merupakan ciptaan Allah namun penduduk madian tetap berpegang teguh terhadap kepercayaannya dan tidak ingin meninggalkan sesuatu yang disembak sejak lama mereka pun menolak Nabi Syuaib untuk kembali ke jalan yang Allah bahkan setiap nasihat Dan Dakwah yang disampaikan Nabi Syu'aib kepada kaum madyan diejek dan dihina oleh kaum madyan meskipun ajakan nasihat dakwah yang dilakukan oleh Nabi Syuaib ditolak dan
dihina oleh kaum madyan Nabi Syu'aib Tetap sabar dan berusaha untuk mengajaknya kembali ke jalan Allah beliau pun membalas argumen dari kaum madyan dengan tenang wahai kaumku Bagaimana pendapatmu jika aku mempunyai bukti yang nyata dari Tuhanku dan dianugerahinya aku darinya rezeki yang baik patutkah aku menyalahi perintahnya dan aku tidak berkehendak menyalahi kamu dengan mengerjakan apa yang aku larang aku tidak bermaksud kecuali mendatangkan perbaikan Selama aku masih sanggup dan tidak ada Taufik bagiku melainkan dengan pertolongan Allah hanya kepada Allah aku bertawakal dan hanya kepadaNya lah aku kembali Nabi Syu'aib juga mengatakan kepada penduduk madian bahwa bagi mereka yang tidak taat kepada Allah akan diberikan azab dari Allah dan akan dimasukkan ke dalam api neraka yang sangat panas banyak yang tidak percaya dengan perkataan Nabi Syuaib dan kaum
madyan selalu menghina dan mencemooh nabi syub tidak hanya itu Nabi Syuaib juga dianggap sebagai manusia yang lebih lemah bila dibandingkan dengan kaum madyan dan Nabi Syuaib juga diancam oleh kaum madyan dikarenakan kaum madyan sangat susah untuk diajak kembali ke jalan yang benar kemudian Nabi Syuaib mulai memberitahukan kepada mereka bahwa akan ada azab yang diberikan oleh Allah atas perbuatan-perbuatan buruk yang telah kalian lakukan mendengar perkataan yang keluar dari Nabi Syu'aib membuat penduduk madian tidak merasa takut dan kembali mengancam beliau setelah melakukan berbagai macam dakwah dan ajakan untuk kembali ke jalan yang benar kaum madyan tetap ingin menjadi orang-orang kafir maka nabi syu'a berdoa kepada Allah agar penduduk madian diberikan azab Allah yang mendengar doa Nabi syuwaib
kemudian mengabulkan doa itu kemudian Allah menyuruh Nabi Syu'aib beserta orang-orang yang beriman agar keluar dari kota yang telah diduduki oleh kaum kafir itu setelah Nabi Syuaib dan orang-orang beriman telah meninggalkan kota itu Allah menurunkan cuaca yang sangat panas dan sangat kering yang membuat tumbuh-tumbuhan mati dan sulit untuk mendapatkan kesejukan kemudian Allah juga memberikan gempa dan suara halilintar yang membuat kaum penduduk madian yang kafir mati azab yang diberikan oleh Allah itu seperti datangnya hari kiamat semua bencana itu terjadi karena kaum madyan tidak ingin kembali ke jalan Allah di sisi lain Nabi Syu'aib bersama orang-orang beriman selamat dari
azab yang mengerikan itu maka ketika keputusan kami datang kami selamatkan siwaib dan orang-orang yang beriman bersamanya dengan rahmat Kami sedang orang yang zalim dibinasakan oleh suara yang mengguntur sehingga mereka mati bergelimpangan di rumahnya seolah-olah mereka belum pernah tinggal di tempat itu Ingatlah Dina salah penduduk madian sebagaimana kaum tsamud juga telah binasa demikian kisah yang saya sampaikan semoga bermanfaat untuk kita semua amin ya robbal alamin Kisah para nabi selanjutnya
Posting Komentar untuk "Azab Mengerikan Yang Diberikan Kepada Kaum Madyan | Kisah Nabi Syuaib"